Guide.GGGuide.GGGuide.GG
  • Game
    • Mobile Legends
    • PUBG M
    • Valorant
    • Arena of Valor
    • Dota 2
    • Genshin Impact
    • Free Fire
    • Wild Rift
  • Tekno
  • Lifehack
Notification Show More
Font ResizerAa
Font ResizerAa
Guide.GGGuide.GG
  • Game
  • Mobile Legends
  • Free Fire
  • PUBG M
  • Arena of Valor
  • Dota 2
  • Genshin Impact
  • League of Legends
  • Valorant
  • Wild Rift
  • Lifehack
  • Tekno
Search
  • Home
  • Categories
  • More Foxiz
    • Sitemap
    • Blog
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • Job @FoxizMagazine
  • Privacy Policy
  • Advertise
  • Subscribe
© Guide Media Team. All Rights Reserved.
Genshin Impact

Build Wriothesley Genshin Impact Terbaik, Tinju Es Sang Sipir Sadis

Andi Guide GG
Last updated: 2 Februari 2024 14:56
By Andi Guide GG 32 Views 3 Min Read
Share
3 Min Read
Build Wriothesley
SHARE

Salah satu karakter yang cukup menarik perhatian di Genshin Impact adalah Wriothesley, seorang karakter Cryo yang memegang peranan penting sebagai sipir di Meropide Fortress. Wriothesley adalah seorang pria yang selalu taat pada aturan dan bertanggung jawab akan tugasnya, menjadikannya sebagai karakter yang tepercaya dan dapat diandalkan.

Berbekal senjata catalyst di tangannya, Wriothesley mampu mengendalikan elemen Cryo dengan efektif, menjadikannya sebagai kekuatan yang tidak boleh diremehkan di medan pertempuran. Ketegasannya dalam menjalankan aturan di Meropide Fortress sebanding dengan kekuatan serangannya di medan perang. Wriothesley adalah seseorang yang tidak hanya menuntut rasa hormat, tetapi juga layak mendapatkannya.

Namun, di balik kekuatan dan sikap tegasnya, Wriothesley adalah seseorang yang penuh misteri. Cerita tentang asal-usulnya yang belum banyak diketahui menambah daya tarik karakter ini. Untuk itulah kita membutuhkan build Wriothesley terbaik yang bisa kalian temukan di artikel kali ini.

Build Wriothesley Genshin Impact Terbaik

Wriothesley
Wriothesley

Build terbaik diawali dengan senjata terbaik. Sebagai Catalyst user, Wriothesley berada pada posisi sebagai DPS dalam tim. Untuk itu, pak sipir ini membutuhkan senjata terbaik yang bisa mendukungnya dalam melancarkan damage secara masif. Berikut adalah senjata terbaik yang bisa kamu pilih:

  • Cashflow Supervision (5*)
  • Tulaytullah’s Remembrance (5*)
  • The Widsith (4*)
Senjata-wriothesley
Senjata-Wriothesley

Berikutnya adalah tentang artefak terbaik. Sebagai seorang DPS sejati, Wriothesley mempunyai skill yang menguras HP sendiri. Hingga pilihan artefak untuknya pun tidak boleh sembarangan. Berikut adalah artefak terbaik untuk beliau:

  • Marechaussee Hunter 4 set (best)
  • Blizzard Strayer 4 set
  • Shimenawa’s Reminiscence 4 set
Artefak-wriothesley
Artefak-Wriothesley

Sebagai DPS tentu Wriothesley sangat membutuhkan stat ofensif seperti Critical Rate dan Critical Dmg. Tentu dengan stat elemen seperti Cryo dmg bonus, serta stat Atk% juga sangat membantu menambah output damage yang bisa Wriothesley hasilkan.

Prioritas talenta Wriothesley berawal dari Normal Attack karena talenta tersebut adalah sumber utama damagenya. Baru prioritaskan Elemental Skill dan terakhir Elemental Burst sebagai penutup.

Rincian penutup build yang terakhir adalah komposisi tim. Gameplay yang cocok dengan Wriothesley dalam tim terbaik tentu adalah Freeze. Berikut karakter yang bisa kalian bawa: Furina, Charlotte, dan Kazuha. Atau bisa juga Yelan, Shenhe, dan Mika sebagai alternatif.

Wriothesley juga cocok dengan tim Melt dan komposisi partynya adalah: Xiangling, Kazuha, dan Bennett.

Jadi itulah kira-kira build Wiothesley terbaik yang bisa kalian coba. Apakah kalian punya karakter ini? Apakah sama senjata gachanya juga? Coba share pengalaman kalian ya.


Baca juga informasi menarik lainnya seputar Tekno, atau artikel lainnya dari Andi. For further information and other inquiries, you can reach us via admin@guide.gg

TAGGED:Genshin Impact
Share This Article
Facebook Twitter Copy Link
Leave a comment Leave a comment

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Guide Terbaru

Kustomisasi Kreatif 2025
“Kustomisasi Kreatif, Nikmati Peningkatan” —— Acara Media Day iQiyi & Sailson Sukses Digelar, Luncurkan Produk IP Creative Video untuk Bantu Pemasaran Game ke Pasar Global
Tekno
Build Sanhua Wuthering Waves
Build Sanhua Wuthering Waves: Pedang Es Damage Tinggi
Wuthering Waves
Build Mortefi Wuthering Waves
Build Mortefi Wuthering Waves: Sub-DPS Fusion Terbaik untuk Tim Heavy Attack!
Wuthering Waves
Build Lumi Wuthering Waves
Build Lumi Wuthering Waves: Tikus dengan Damage Electro!
Wuthering Waves

Guide Populer

You Might Also Like

Build Xinyan
Genshin Impact

Build Xinyan Genshin Impact, Rocker dengan Semangat Berapi-api

2 tahun ago
Build Thoma
Genshin Impact

Build Thoma Genshin Impact, ART yang Tak Boleh Diremehkan

2 tahun ago
Build Chevreuse
Genshin Impact

Build Chevreuse Genshin Impact Terbaik, Kapten Patroli Berelemen Api

2 tahun ago
Build Yanfei
Genshin Impact

Build Yanfei Genshin Impact, Pengacara Terbaik Liyue

2 tahun ago